About Us

CV Archiving Solusindo didirikan pada awal tahun 2015 oleh para profesional yang memiliki pengetahuan dan pengalaman dalam dunia pengelolaan dokumen atau arsip.

Visi

  • Untuk menjadi perusahaan yang unggul dalam menyediakan layanan pengelolaan, penyimpanan dan pemusnahan dokumen, serta memberikan nilai tambah kepada pelanggan kami.
  • Misi

  • Tetap menjadi perusahaan dengan pertumbuhan yang inovatif, kewirausahaan dan tanggung jawab sosial nasional yang memberikan nilai tambah produk dan layanan untuk Klien kami.
  • Membantu Klien untuk mencapai dan tahan keunggulan kompetitif di pasar melalui layanan yang sangat baik dan memenuhi standar tata kelola perusahaan yang baik.
  • Our Services

    Arsip mempunyai peran penting dalam kelangsungan hidup organisasi baik organisasi pemerintah maupun swasta. Manfaat arsip bagi suatu organisasi antara lain berisi informasi yang berguna sebagai alat bukti atas terjadinya transaksi keuangan dan aktivitas-aktivitas yang terkait segi hukum, dan juga sebagai alat pertanggung jawaban manajemen atas transparasi aktivitas atas operasi bisnis yang telah terjadi.

    User Experience

    Kami memiliki pengalaman dalam melakukan Penyimpanan dan Perawatan Arsip, Pengelolaan informasi dalam bentuk Arsip, Pemusnahan Dokumen dan Digitalisasi Dokumen atau jasa scanning dan indexing

    Facilities

    Lokasi bebas banjir & mudah dijangkau, Sistem Keamanan 24 Jam dilengkapi CCTV, Rak penyimpanan yang memadai dilengkapi dengan fasilitas Pest /Rodent Control

    End Users

    Kami menyediakan penjemputan dan pengambilan arsip dan barang-barang Alat Tulis Kantor lainnya serta program aplikasi yang membantu pelanggan dalam manajemen arsip

    Consultation

    Kami memberikan konsultasi gratis kepada perusahaan/organisasi dalam manajemen pengarsipan agar kelak mampu memperlihatkan bukti otentik secara cepat kepada pihak terkait (misalnya: pihak pajak, hukum atau badan pemeriksa lainnya yang membutuhkan bukti otentik)

    Pengertian Umum

    Arsip ialah Penyimpanan dokumen dalam bentuk hardcopy atau digitial yang sudah tidak sering atau aktif di akses lagi dan disimpan dengan tujuan berjaga-jaga atau memenuhi peraturan perusahaan (misalnya audit) atau ketentuan hukum yang berlaku (misalnya pajak dan pengadilan).


    Filing ialah Penyimpanan dokumen dalam bentuk hardcopy atau digital yang masih aktif diakses dalam waktu tertentu.


    Manajemen arsip mempunyai peranan penting bagi kelancaran operasional organisasi/perusahaan, yaitu sebagai sumber informasi atas runtutan kejadian (History) atas aktivitas organisasi. Arsip juga berperan sebagai alat bukti transaksi atau kegiatan bisnis yang menunjukkan akuntabilitas organisasi. Arsip berfungsi sebagai referensi informasi otentik jika dilakukan pemeriksaan, audit atau pembuktian secara hukum.

    Gallery